Segala sesuatu yang kita buang adalah sampah, sedangkan segala sesuatu yang biasanya tersisa setelah proses industri dan bersifat racun atau dapat membahayakan makhluk hidup disebut limbah. Limbah biasanya ditemukan di sekitar pabrik, di sungai dan laut yang tercemar.
Limbah merupakan masalah yang tidak kita inginkan, tapi kita malah memproduksinya, bhkan jauh lebih banyak daripada sebelumnya. Limbah yang dibuang di sembarang tempat dapat mencemari bumi kita.- · Daur ulang
Produk kertas, logam dan kaca dapat digunakan kembali. Mula-mula produk-produk ini dipilah, lalu mesin modern menghancurkan barang tersebut sehingga siap digunakan intuk membuat produk baru. Proses ini disebut daur ulang. Dengan cara ini kertas bekas dapat digunakan intuk membuat kertas pembukus, tisu, kertas koran, dan kertas tulis.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar